Berikut Fungsi Bronkiolus dalam Sistem Pernapasan Manusia

- 30 Oktober 2023, 10:41 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 Halaman 81, 82: Penyakit pada Sistem Pernapasan
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 5 Halaman 81, 82: Penyakit pada Sistem Pernapasan /Sumarsi/Buku Tematik Kemendikbud Revisi 2018

 

OKE FLORES.COM - kemudian mengalir ke tenggorokan menuju paru-paru. Di ujung trakea, saluran yang menghubungkan tenggorokan dan paru-paru, terdapat dua saluran bercabang yang disebut bronkus kanan dan kiri.

Tahukah anda apa fungsi bronkus?

Bronkus berperan penting dalam sistem pernapasan dan pertahanan tubuh. Jika fungsi bronkus terganggu, Anda bisa terserang penyakit pernapasan akut atau kronis.

Baca Juga: Taurus, Virgo, Capricorn: Karakter Zodiak Elemen Tanah Ketika Jatuh Cinta

Secara anatomis, bronkiolus merupakan saluran kecil yang menghubungkan bronkus dengan alveoli, yaitu kantung kecil di ujung saluran napas.

Melasnir Beritasoloraraya.com, Senin 30 Oktober 2023, dalam sistem pernapasan manusia, bronkiolus menjadi jembatan terakhir bagi udara yang dihirup sebelum mencapai alveoli, tempat pertukaran oksigen dan karbon dioksida ke dan dari darah.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: BeritaSoloRaya.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x