Simak Berikut 3 Manfaat Kelapa Muda untuk Kesehatan Tubuh

- 28 November 2023, 11:30 WIB
Manfaat Air Kelapa Muda Segar di Bawah Teriknya Matahari Sukabumi
Manfaat Air Kelapa Muda Segar di Bawah Teriknya Matahari Sukabumi // Foto FB/

OKE FLORES.COM - Buah kelapa muda adalah salah satu produk tanaman tropis yang unik karena tidak hanya daging buahnya yang dapat dikonsumsi secara langsung, tetapi juga air buahnya yang dapat diminum langsung tanpa diproses.

Sifat fisik dan komposisi kimia daging dan air kelapa membuat produk ini sangat disukai oleh orang dewasa dan anak-anak.

Jika dibandingkan dengan kelapa tua yang biasa kita makan, kelapa muda memiliki rasa yang lebih ringan dan tekstur yang lebih lembut.

Baca Juga: Simak Berikut Makanan Berprotein Tinggi yang Baik untuk Kesehatan Tubuh yang Wajib Kamu Tahu

Berikut beberapa manfaat dan aplikasi kelapa muda.

1. Sumber Nutrisi

Air kelapa memiliki banyak nutrisi penting, seperti vitamin C, serat, dan berbagai mineral, yang dapat membantu Anda memenuhi kebutuhan nutrisi harian Anda.

2. Penyegar Mulut Alami

Air kelapa memiliki sifat antibakteri, membersihkan mulut dan menghilangkan bau napas yang tidak sedap.

3. Mengobati Diare dan Dehidrasi

Karena kandungan elektrolitnya dapat menggantikan cairan dan elektrolit yang hilang selama diare, air kelapa dapat membantu mengurangi gejala diare.

Sifat hidrasi air kelapa sering digunakan untuk mengobati dehidrasi ringan.

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: TBNews


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah