Sungguh Mulia, 430 Anggota Polres Kupang Jadi Orang Tua Asuh Anak Stunting

- 30 Maret 2023, 16:17 WIB
Ilustrasi anak-anak yang kekurangan gizi atau malnutrisi, berikut ini cara mencegah anak stunting.
Ilustrasi anak-anak yang kekurangan gizi atau malnutrisi, berikut ini cara mencegah anak stunting. /Pixabay/Fifaliana-joy

Sedangkan personil Polsek yang belum mendapatkan jatah untuk menjadi orang tua asuh akan menyesuaikan dengan data Puskesmas ditempat tugasnya masing-masing.

Baca Juga: Ida Fauziah: 'THR Wajib Dibayar Penuh Paling Lambat 7 Hari Sebelum Hari Raya Keagamaan'

Sementara itu Kepala Seksi Kedokteran dan Kesehatan (Kasidokes) Polres Kupang Ipda Elias mengatakan masih ada delapan Puskesmas yang siap menyajikan data anak Stunting guna mendapatkan orang tua asuh dari Polres Kupang.

Wakil Bupati Kupang Jerry Manafe mengapresiasi terhadap upaya jajaran Polres Kupang yang mengerahkan 430 orang anggota Kepolisian untuk menjadi orang tua asuh bagi anak-anak yang mengalami stunting.

"Kami optimistis melalui kerja sama seperti ini maka angka kekerdilan di Kabupaten Kupang akan turun drastis pada 2023 ini. Kami telah minta seluruh Puskesmas untuk memberikan data anak yang mengalami stunting di setiap desa guna memudahkan pendampingan dilakukan anggota Kepolisian yang menjadi orang tua asuh bagi anak-anak stunting di Kabupaten Kupang," kata Jerry Manafe.

Halaman:

Editor: Paulus Adekantari

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x