SIAP-SIAP! Inilah 4 Kategori Prioritas yang Bisa Menerima KIP Kuliah 2024

- 16 Maret 2024, 09:09 WIB
kip kuliah 2024/ Inilah 4 Kategori Prioritas yang Bisa Menerima KIP Kuliah 2024
kip kuliah 2024/ Inilah 4 Kategori Prioritas yang Bisa Menerima KIP Kuliah 2024 /KIP Kuliah 2024

OKE FLORES.COM - Program Indonesia Pintar (KIP) Kuliah merupakan salah satu inisiatif pemerintah Indonesia untuk memberikan kesempatan pendidikan tinggi kepada masyarakat dari berbagai lapisan, terutama yang berasal dari keluarga kurang mampu.

Setiap tahunnya, penerimaan KIP Kuliah menjadi sorotan bagi ribuan calon mahasiswa yang berharap mendapatkan bantuan tersebut untuk mewujudkan impian mereka dalam menempuh pendidikan tinggi.

Pada tahun 2024, KIP Kuliah kembali menjadi perhatian dengan prioritas yang diberikan kepada beberapa kategori tertentu.

Baca Juga: Calon Penerima Wajib Tahu! Inilah Berkas yang Disiapkan untuk Daftar Ulang Dalam Seleksi KIP Kuliah

Berikut 4 kategori yang menjadi prioritas penerima KIP Kuliah pada tahun 2024:

1. Orangtuanya masuk kedalam kategori tidak mampu dan sebagai penerima bantuan dari program pemerintah

2. Terdaftar dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) dan pernah menerima KIP semasa sekolahnya

3. Terdaftar pada DTKS dan terdata pada PPKE desil 1-3

4. Tidak pernah mendapatkan bantuan semasa SMA-nya.

Demikian informasi tentang 4 kategori yang menjadi prioritas penerima KIP Kuliah pada tahun 2024.***

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x