Berikut 10 Cara Merawat Motor Matic Agar Tetap Awet, Salah Satunya Periksa Aki dan Busi Motor

- 2 Oktober 2023, 12:39 WIB
Berikut 10 Cara Merawat Motor Matic Agar Tetap  Awet, Salah Satunya Periksa Aki dan Busi Motor
Berikut 10 Cara Merawat Motor Matic Agar Tetap Awet, Salah Satunya Periksa Aki dan Busi Motor /YouTube.com/Welovehonda Indonesia

8. Servis motor rutin

Penting untuk melakukan servis rutin di lokasi yang resmi, sehingga Anda bisa mengetahui komponen apa saja di dalam motor yang mengalami kerusakan.

Biasanya, petugas dari bengkel resmi akan melakukan pemeriksaan pada seluruh bagian motor. Servis secara rutin dapat membuat sistem mesin dalam motor menjadi lebih awet.

 

9. Jangan beban terlalu berat

Penggunaan motor bisa digunakan untuk mengantar barang-barang, tetapi pastikan beban tidak mengganggu kerja dari shockbreaker. Jika beban yang dibawa terlalu berlebihan, shockbreaker akan bekerja lebih ekstra dan tentu cepat mengalami kerusakan.

10. Perawatan harian di rumah

Hal ini bisa diterapkan dengan memeriksa kebersihan komponen-komponen dalam motor. Anda juga bisa membiasakan memanaskan motor ketika pagi hari, sekaligus memastikan bahan bakar tetap terisi secara penuh.

Selain itu, kebiasaan mengecek mandiri beberapa komponen dalam motor dapat memberikan pemahaman pada Anda terkait waktu servis yang tepat.

Itulah daftar tips perawatan motor agar memiliki mesin yang berjalan sebagaimana mestinya.***

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah