Diduga Pengerjaan Bendungan Wae Reca Tidak Sesuai Spesifikasi, Polres Manggarai Timur Panggil PPK BES NTT II

- 7 September 2023, 19:18 WIB
Foto. Bagian yang retak dari bendungan
Foto. Bagian yang retak dari bendungan /Firman Jaya

3. Pecahnya badan bendung

Pecahnya badan bendung dapat terjadi karena tekanan tarik yang disebabkan kesalahan dalam desain. Kesalahan tersebut akan membuat resultan gaya yang bekerja terletak di luar teras menjadi terlalu besar. Untuk mengatasinya adalah dengan membuat dimensi atau bentuk akibat gaya – gaya yang bekerja pada teras.

4. Gerusan pasir/lumpur pada bendung

Hal ini merupakan hal yang umum terjadi dan terlebih lagi bila sungai sedang mengalami banjir, untuk mengatasinya diperlukan kekuatan beton yang cukup kuat. Untuk menahan gerusan air dengan ketebalan tertentu atau sekitar ± 30 cm.

5. Stabilitas

Gangguan stabilitas disebabkan karena tekanan air yang terlalu besar. Oleh karena itu tekanan air perlu diperkecil dengan cara memecah energi air di muka bendung.*** (Firman Jaya).

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah