Program BLT Mitigasi Risiko Pangan Bantu 18,8 Juta KPM Dapatkan Rp600 Ribu, Cek Penerima...

- 12 April 2024, 08:57 WIB
Foto: Bansos BLT Mitigasi Risiko Pangan
Foto: Bansos BLT Mitigasi Risiko Pangan /

OKE FLORES.COM - Pemerintah Indonesia telah memperkenalkan program Bantuan Langsung Tunai (BLT) Mitigasi Risiko Pangan (MRP) untuk membantu masyarakat yang terdampak oleh risiko pangan.

Program ini bertujuan untuk memberikan bantuan finansial kepada keluarga yang membutuhkan agar mereka dapat memenuhi kebutuhan pangan dasar dengan lebih baik.

Namun, untuk mendapatkan bantuan ini, langkah-langkah tertentu harus diikuti dengan teliti.

Baca Juga: Syarat Utama Menerima Bantuan PIP Rp1,2 Juta, NIK dan NISN yang Resmi Terdaftar di pip.kemdikbud.go.id

Tujuan program BLT Mitigasi Risiko Pangan adalah untuk mempertahankan daya beli masyarakat di tengah berita tentang fluktuasi harga pangan.

Kabarnya, program BLT Mitigasi Risiko Pangan akan membantu 18,8 juta keluarga mendapatkan Rp600 ribu setiap bulan dari Januari hingga Maret 2024.

Selain itu, menurut laporan, BLT akan dibayarkan setiap tiga bulan sekali dari Januari hingga Maret dengan nilai Rp600 ribu atau Rp200 ribu per KPM.

Dalam hal dana BLT Mitigasi, pencairan direncanakan pada Maret 2024. Namun, belum ada informasi terbaru tentang tanggal pasti pencairan.

Mengetahui cara mengakses situs web resmi cekbansos.kemensos.go.id untuk melakukan cek penerima BLT Mitigasi Risiko Pangan 2024.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah