Simak 8 Makanan yang Mengandung Vitamin Tinggi: Buah dan Sayuran

- 4 Agustus 2023, 11:50 WIB
Ini 8 Manfaat Buah Jambu Untuk Kesehatan Tubuh Yang Perlu Disimak./ pixabay / MYCCF
Ini 8 Manfaat Buah Jambu Untuk Kesehatan Tubuh Yang Perlu Disimak./ pixabay / MYCCF /

 

 

OKEFLORES.com - Vitamin adalah nutrisi penting yang diperlukan oleh tubuh untuk berfungsi dengan baik. Tubuh tidak dapat menghasilkan vitamin sendiri, sehingga kita harus memperolehnya dari makanan yang kita konsumsi.

Melansir dari Tripzilla,id Jumat, 04 Agustus 2023, Buah dan sayuran adalah sumber vitamin yang kaya dan bervariasi.

Di bawah ini, kami akan mengulas  makanan yang mengandung vitamin tinggi dan memberikan manfaat kesehatan bagi tubuh:

Baca Juga: Berapa Kalori Tahu Goreng? Ini Manfaat dan Dampak Negatifnya untuk Kesehatan

1. Jeruk

Jeruk adalah salah satu buah dengan kandungan vitamin C yang sangat tinggi. Vitamin C berperan penting dalam meningkatkan sistem kekebalan tubuh, melawan radikal bebas, dan membantu dalam produksi kolagen untuk kulit dan tulang yang sehat. Selain itu, jeruk juga mengandung serat, yang baik untuk pencernaan.

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: kesehatan.kontan.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah