Hati-Hati! Ini Modus Penipuan Terbaru di HP, Sebagian Besar Pengguna Tak Sadar

- 25 Januari 2024, 05:00 WIB
Ketahui Bahaya Quishing, Modus Penipuan Online Lewat Scan QR Code.
Ketahui Bahaya Quishing, Modus Penipuan Online Lewat Scan QR Code. /Freepik/

Baca Juga: Bikin Syok! 36 Tewas akibat Bunuh Diri Massal, Ternyata karena Faktor Ini

Untuk menghindari quishing, hindarilah mempercayai QR code di tempat umum atau dari sumber yang tidak jelas.

Kenali QR code dengan tujuan mencurigakan, terutama jika disertai pernyataan mendesak.

Aktifkan autentikasi dua faktor pada setiap akun dan pastikan keluar dari perangkat yang tidak digunakan.

Dengan langkah pencegahan ini, kita dapat melindungi diri dari ancaman quishing yang semakin berkembang, memastikan transaksi digital tetap aman dan terpercaya.

 

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah