8 Tips Ampuh Turunkan Berat Badan Saat Puasa Tanpa Perlu Olahraga, Menghindari makanan berminyak Salah Satunya

- 21 Maret 2023, 12:12 WIB
Ilistrasi timbang berat badan/pixabay
Ilistrasi timbang berat badan/pixabay /

2. Menghindari makan produk olahan

Makanan olahan dan junk food memang biasanya terasa enak dan bikin ketagihan karena mengandung monosodium glutamat (MSG), pemanis buatan, sodium, dan lemak. Inilah yang membuat kamu jadi mudah lapar lantaran sulit mengendalikan keinginan untuk makan makanan tersebut.

Sebaiknya, pilihlah menu sahur dan berbuka puasa yang diolah sendiri sehingga dapat terjamin kandungan nutrisinya. Kamu bisa memasaknya dengan cara ditumis, direbus, dikukus, atau dipanggang.

3. Menghindari makanan atau minuman manis

diet puasa kurangi minuman manis
Minum minuman manis saat berbuka bisa menaikkan berat badan
Sudah puasa rutin, tapi berat badan masih bikin prihatin. Mungkin alasannya kamu terlalu banyak mengonsumsi minuman manis saat buka puasa.

Minuman dan minuman yang mengandung gula memang dapat mengisi ulang energi tubuh yang hilang seharian. Sayangnya, terlalu banyak mengonsumsi makanan dan minuman manis justru akan mengacaukan cara diet saat puasa yang sedang dilakukan.

Makanan dan minuman manis tidak dapat mengurangi rasa lapar, sebaliknya Anda jadi ingin mengonsumsinya lebih banyak. Hal inilah yang dapat meningkatkan berat badan.

Selain itu, saat berpuasa produksi insulin tubuh menurun. Padahal insulin berperan untuk mengubah gula menjadi sumber energi. Jika gula tidak diubah menjadi energi, tubuh akan menyimpannya dalam bentuk lemak.

Sebagai solusinya, kamu bisa makan kurma saat berbuka puasa. Tak hanya sebagai sunnah berbuka puasa, kurma merupakan sumber gula yang baik dan kaya nutrisi, seperti serat yang tinggi, mangan, dan kalium.

4. Menghindari makanan berminyak

Halaman:

Editor: Sastriana Jedaun

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x