Berikut 4 Cara Menjaga Kesehatan Lambung, Simak Disini!

- 21 Agustus 2023, 14:21 WIB
Berikut 4 Cara Menjaga Kesehatan Lambung, Simak Disini!
Berikut 4 Cara Menjaga Kesehatan Lambung, Simak Disini! /Unsplash/Towfiqu barbhuiya

Normalnya pola makan teratur itu tiga kali sehari pada waktu pagi, siang, dan menjelang malam.

Hindari makan berat saat mendekati jam tidur karena dapat mengganggu sistem pencernaan ketika tubuh sedang istirahat

2. Makan makanan alami

Agar lambung sehat, kita perlu menghindari makanan-makanan yang mengandung zat pengawet maupun cepat saji.

Makanlah sayur-sayuran dan buah-buahan untuk menjaga kesehatan lambung.

Dengan mengonsumsi makanan yang alami, makanan sehat, maka kinerja lambung akan baik, tidak terlalu berat.

3. Makan dengan porsi kecil

Jangan sampai makan terlalu kekenyangan. Tidak ada ruang untuk lambung bekerja tentunya akan membuat lambung terasa nyeri, tidak nyaman, dan begah.

Bisa juga dengan mengatur pola makan yg banyak dibagi menjadi lima kali makan dalam porsi kecil.

4. Jangan terlalu banyak minum air putih saat makan

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah