Tips Cara Mudah Belajar Menelan Obat Kapsul dan Tablet Pahit

- 30 Oktober 2023, 09:49 WIB
Foto: Tips Cara Mudah Belajar Menelan Obat Kapsul dan Tablet Pahit
Foto: Tips Cara Mudah Belajar Menelan Obat Kapsul dan Tablet Pahit /

Anda tetap bisa mencoba mengajari anak Anda minum obat dengan cara yang menyenangkan.

Beginilah cara menelan obat kapsul yang bisa Anda ajarkan kepada anak Anda.

  • Cobalah untuk tenang dan beri anak pengertian mengapa perlu minum obat.
  • Tunjukkan obat dengan penjelasan singkat dan cara yang menyenangkan.
  • Posisikan duduk anak tetap tegak dengan anggota tubuh lain tetap rileks.
  • Beri anak sedikit minum untuk membasahi mulut dan tenggorokan.
  • Letakkan kapsul di bagian ujung atau tengah lidah anak.
  • Beri air minum hingga memenuhi mulut dan minta anak menelan.

Selain dengan meminum air putih, cara di atas juga bisa Anda gunakan untuk menelan obat kapsul lainnya.

Anda juga dapat bertanya kepada dokter atau apoteker apakah anak Anda boleh meminum obat dengan sedikit gula atau pemanis untuk menghilangkan rasa pahitnya.

6. Perbaiki posisi agar tidak tersedak

Meski Anda mungkin tidak kesulitan menelan, bukan berarti Anda tidak berisiko tersedak.

Agar tidak tersedak lagi, minumlah obat dengan posisi tegak dan posisi duduk yang nyaman. Hindari membungkuk terlalu jauh, terutama saat berbaring.

Anda juga bisa menghadapkan wajah ke samping agar obat lebih mudah mencapai kerongkongan.

Sebab, katup antara mulut dan tenggorokan bisa terbuka lebih lebar saat kepala diputar ke samping.

Untuk mencegah risiko tersedak, sediakan segelas air putih di dekat Anda saat meminum obat kapsul, agar Anda dapat segera meminumnya jika diperlukan.***

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: Hallo Sehat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x