Berikut Penyebab Kuku Kuning yang Wajib Kamu Ketahui

- 3 November 2023, 10:24 WIB
Berikut ini merupakan penjelasan soal alasan kuku dan rambut yang tidak boleh dipotong saat ingin berkurban.
Berikut ini merupakan penjelasan soal alasan kuku dan rambut yang tidak boleh dipotong saat ingin berkurban. /Freepik/ @freepik

OKE FLORES.COM - Pernahkah Anda memiliki kuku berwarna ungu yang menyebabkannya mudah patah? Situasi ini mungkin tidak terlihat oleh siapa pun. Namun, Anda harus berhati-hati dengan keadaan ini, karena dapat merusak penampilan kuku Anda.

Melansir Sonora.id Jumat 3 November 2023, jika ingin mengetahui penyebab keadaan tersebut, berikut 3 hal yang bisa dilakukan untuk menghilangkan kuku yang menguning dan cepat patah:

1. Kekurangan Vitamin dan Mineral

Baca Juga: Menurunkan Risiko Penyakit Jantung: Manfaat Jengkol untuk Kesehatan dan Efek Sampingnya bagi Tubuh

Penyebab kuku menguning dan patah bisa disebabkan adanya asupan vitamin dan mineral yang kurang.

Nah, penyebab kurang asupan vitamin dan mineral juga bisa membuat kuku menjadi kering, mudah patah, dan bentuknya tidak beraturan.

2. Infeksi Jamur

Halaman:

Editor: Adrianus T. Jaya

Sumber: sonora.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah